Jurus Dasar 1 ( Tenaga Dalam Setya Buana Tunggal )

  1. PASANG KUDA-KUDA BUSUR PANAH, SALAH SATU KAKI BERADA DI DEPAN TUBUH. SEDANGKAN KAKI YANG SATU BERADA DI  BELAKANG TUBUH ANDA
  2. KEDUA TELAPAK TANGAN MENGGENGGAM DISAMPING KIRI-KANAN TUBUH ANDA ...
  3. MENARIK NAFAS GETAR SAMBIL MENARIK SEDIKIT KE ARAH BELAKANG SIKU KEDUA TANGAN ANDA YANG MENGGENGGAM DI SAMPING TUBUH ANDA ...
  4. KAKI ANDA YANG SEMULA BERADA DI POSISI BELAKANG BERUBAH BENTUK DENGAN MENGGERAKKANNYA SECARA SERET KE ARAH DEPAN DEKAT KAKI YANG SEMULA BERADA DI DEPAN ...
  5. DALAM POSISI TERSENUT, TAHAN NAFAS  DALAM BEBERAPA DETIK DI SOLAR PLEXUS DENGAN MENEGANGKAN OTOT BAGIAN PERUT ANDA ...
  6. KEMUDIAN LEPAS NAFAS GETAR, SAMBIL MENYILANGKAN KEDUA TELAPAK TANGAN ANDA YANG MENGGENGGAM DI DEPAN SOLAR PLEXUS ...
  7. DIIRINGI DENGAN GERAKAN KAKI BELAKANG YANG TADINYA MENDEKAT KAKI YANG BERADA DI DEPAN TUBUH UNTUK DITERUSKAN BERGERAK SERET KE ARAH LEBIH DEPAN ...
  8. ULANGI GERAKAN JURUS INI HIINGGA 10 - 20 LANGKAH KE ARAH DEPAN DALAM BERLATIH ...
KEGUNAAN JURUS PACEK BESI :
  1. SEBAGAI JURUS PERTAHANAN TERHADAP SERANGAN LAWAN DENGAN TERBENTUKNYA PERISAI GHAIB YANG AKAN MELINDUNGI TUBUH ANDA ...
  2. JURUS KUNCIAN GERAK LAWAN ...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar